Bagi umat islam, baitul maqdis dan al-aqsha tidak hanya menjadi bukti sejarah terhadap dakwah dan perjuangan para Nabi dan generasi pelanjutnya, tetapi juga menjadi symbol harga diri dan kemulian umat islam, karena memiliki kedudukan istimewa dan beberapa keutamaan yang Alloh SWT berikan, diantaranya:
1. Sebagai Kiblat pertama umat islam baca selanjutnya…